09 September 2017

VIDEO SUMBER INSPIRASI PLAFON RUANGAN MODERN & UNIK (PHOTO SLIDE)

Plafon ruangan yang unik bisa menambah kenyamanan suatu ruangan dalam rumah. Beragamnya kreasi dan desain plafon ruangan sudah semakin populer belakangan ini dimana persaingan desain menjadi salah satu nilai lebih bagi tukang sekaligus perancang.
Video Plafon Ruang
Video Plafon Ruang
Berikut ini Kerajinan Kreatif mengumpulkan gambar-gambar dari berbagai sumber yang diharapkan bisa menjadi inspirasi bagi memerhati plafon rumah Indonesia, dalam bentuk video slide.
Silahkan simak dibawah ini:

Judul Video: VIDEO SUMBER INSPIRASI PLAFON RUANGAN MODERN & UNIK (PHOTO SLIDE)
Youtube ChannelKerajinan Kreatif
Durasi: 5 menit 17 detik